Tanggal 23 November 2024
Waktu Standar Indonesia
BMKG Provinsi Banten
Cepat, Akurat, dan Mudah Dipahami

Analisis Hujan Petir Kabupaten Pandeglang 30 September 2024

BMKG Provinsi Banten > Artikel Ilmiah > Analisis Hujan Petir Kabupaten Pandeglang 30 September 2024

Daftar Isi

Penulis:

  • Christin Afrin M, M. Sc.
  • Sevti Viqa Haiyqal, M. Si.
  • Ayu Dian Rahma, S. Tr.

Hujan lebat terjadi pada siang hari di wilayah Picung, Kabupaten Pandeglang. Hujan ini disertai dengan petir yang menyambar saung tempat berteduhnya para 10 warga yang sedang memanen hasil di sawah. Kejadian tersebut menyebabkan tewasnya 4 warga dan 6 orang terluka karena sambaran petir.

Bagikan Artikel Ilmiah ini melalui :