Tanggal 8 September 2024
Waktu Standar Indonesia
BMKG Provinsi Banten
Cepat, Akurat, dan Mudah Dipahami

IKLIM - SPI 1 & 3 Bulanan

Indeks Presipitasi Terstandarisasi (SPI) Bulan Februari 2024

BMKG Provinsi Banten > SPI 1 & 3 Bulanan > Indeks Presipitasi Terstandarisasi (SPI) Bulan Februari 2024

Daftar Isi

Analisis tingkat kekeringan menggunakan Indeks SPI dengan akumulasi curah hujan satu bulanan periode Februari 2024 di lingkungan BBMKG Wilayah II, secara umum didominasi dengan kriteria Sangat Basah hingga Kering. Kriteria Kering terjadi di sebagian wilayah  Jawa Tengah. Adapun Kriteria Sangat Basah terjadi di sebagian wilayah Jambi, Bengkulu, Sumatera Selatan, Bangka Belitung, dan Jawa Barat.

 

Analisis tingkat kekeringan menggunakan Indeks SPI dengan akumulasi curah hujan tiga bulanan periode Desember 2023 – Februari 2024 di lingkungan BBMKG Wilayah II, secara umum didominasi dengan kriteria Sangat Basah hingga Sangat Kering. Kriteria Sangat Kering terjadi di sebagian wilayah Lampung, Jawa Barat, dan Jawa Tengah. Adapun Kriteria Sangat Basah terjadi di sebagian wilayah Jambi, Bengkulu, Sumatera Selatan, Bangka Belitung, Jawa Barat, Jawa Tengah dan Kalimantan Barat

Bagikan melalui :